Nama Bayi Islam

Nama Anak Yang Bagus Menurut Islam Beserta Rangkaiannya

Nama Anak Yang Bagus Menurut Islam – idenamaislami.com. Pemilihan kata indah dan bagus dalam islam tentu menjadi salah satu kriteria dalam menentukan sebuah nama untuk sang anak. Selain bagus, tentunya nama anak tersebut harus bermakna baik pula. Karena kebanyakan orang tua percaya bahwa nama merupakan doa yang sakral dan dapat mempengaruhi kepribadian anak saat dewasa.

Nah, bagi Anda yang sedang mencari nama anak yang bagus menurut islam, Anda bisa langsung menemukannya dalam artikel yang kami tulis kali ini. Jadi, Anda tinggal memilih nama yang cocok untuk putra-putri Anda. Karena kami sudah menyediakannya dalam bentuk rangkaian nama anak yang bagus menurut islam beserta artinya. Untuk mengetahuinya secara menyeluruh, yuk kita simak rangkaiannya berikut ini.

Nama Anak Yang Bagus Menurut Islam

Nama Anak Laki-laki Yang Bagus Menurut Islam

1. Basyir Budi Azzamy : Laki-laki berakhlak baik dan memiliki kemauan yang kuat dalam menyampaikan kabar gembira.
Basyir : Pengantar berita baik, kabar gembira
Budi : Tabiat, akhlak, watak orang yg baik
Azzamy : Berkemauan baik dan kuat

2. Febryan Khalil Rahmani : Laki-laki yang lahir di bulan Februari dan menjadi kesayangan karena sifatnya yang pandai dan bijaksana.
Febryan : Lahir di bulan Februari
Khalil : Kesayanganku
Rahmani : Yang pandai dan bijaksana

3. Faiz Auzan Fakhri : Laki-laki yang agung dan berjiwa ksatria yang selalu mendapatkan kemenangan dalam hidupnya.
Faiz : Ksatria
Auzan : Kemenangan, kejayaan, keberhasilan, dan keberuntungan
Fakhri : Keagungan

4. Arsakha Virendra Shafwan : Laki-laki keturunan bangsawan yang penuh kemuliaan dan penuh kasih sayang.
Arsakha : Bangsawan, Dermawan
Virendra : Mulia dan pemberani
Shafwan : Sahabat atau cinta kasih

5. Zharfan Haya Dzakwan : Laki-laki beraroma harum yang mampu memahami kondisi kehidupan.
Zharfan : Kondisi, Situasi
Haya : Kehidupan
Dzakwan : Harum semerbak

6. Jasim Mu’afa Rasyiq : Laki-laki yang mempunyai badan yang sehat dan segar serta hati yang kokoh.
Jasim : Badan, fisik
Mu’afa : Sehat, segar
Ar-Rasyiq : Kuat, kokoh

7. Hisyam Hadi Ardhani : Laki-laki suci yang murah hati menunjukkan jalan kebaikan untuk orang lain.
Hisyam : Kemurahan
Hadi : Penunjuk jalan
Ardhani : Suci

8. Azhar Radi Mudzaffar : Berkah dari Tuhan berupa anak laki-laki tampan yang memiliki banyak keunggulan.
Azhar : Bunga-Bunga
Radi : Berkah tuhan
Mudzaffar : Kemenangan, keunggulan

9. Bagus Malik Sava : Laki-laki tampan nan rupawan yang memiliki ketenangan hati dalam berkuasa.
Bagus : Baik, indah, tamapan
Malik : Yang memiliki, berkuasa
Sava : Ketenangan

10. Arsyad Surya Rabbani : Laki-laki yang sangat cerdik dan mampu menerangi hidupnya berkat Tuhan.
Arsyad : Yang sangat cerdik
Surya : Matahari
Rabbani : Demi Tuhan Semata

11. Bahir Kynan Adhitama : Laki-laki tampan nan rupawan yang selalu mandiri dalam mengkritisi sesuatu.
Bahir : Tampan, menawan, rupawan
Kynan : Mandiri, berfikir kritis terhadap diri sendiri dan orang lain.
Adhitama : Tampan, indah dan memiliki keutamaan, pilihan

12. Izzul Prihadi Gandhaa : Laki-laki yang manis dan mulia yang selalu giat dalam berusaha.
Izzul : Kemuliaan
Prihadi : Giat, diberkati
Gandhaa : bau yang manis

13. Zildan Alterio Alhusayn : Laki-laki tampan yang sangat berharga dan selalu menerangi hidupnya dengan cahaya kebaikan.
Zildan : Emas
Alterio : Bintang malam
Alhusayn : Yang tampan dan baik

14. David Syadid Arfadhia : Laki-laki kuat dan pemberani yang kelak akan menjadi pemimpin dengan kedudukan tinggi.
David : pemimpin, semangat, malaikat, teman
Syadid : Kuat, pemberani
Arfadhia : Yang tinggi

15. Zaidan Erland Faith : Laki-laki yang kuat dan memiliki kelebihan berjiwa kepemimpinan besar.
Zaidan : Tambahan – Kelebihan
Erland : Rajawali
Faith : Iman,Pemimpin besar

16. Arsal Hakim Nurdaffa : Laki-laki bijaksana yang mengirimkan cahaya pembelaan untuk bertahan.
Arsal : Yang mengirimkan
Hakim : Bijaksana
Nurdaffa : Cahaya pembela, orang yang punya pertahanan yang kuat

17. Shaquile Kasyafani Kynan : Laki-laki tampan dan suci yang sanggup mengkritik diri sendiri dan orang lain.
Shaquile : tampan
Kasyafani : Murni, suci, kebahagiaan
Kynan : Mandiri, kritis terhadap diri dan orang lain.

18. Hadi Arif Imamuddin : Laki-laki yang pandai menjadi seorang pemimpin yang menuntun menuju jalan kebenaran.
Hadi : penuntun kebenaran
Arif : pandai, bijak
Imamuddin : Pemimpin, tokoh agama

19. Rashya Zayid Narendra : Laki-laki tampan dan murah hati yang menjadi seseorang yang berkuasa dengan hati dermawan.
Rashya : Nama bunga
Zayid : dermawan, murah hati, banyak sekali
Narendra : Raja, Orang Kuat, orang yang berkuasa

20. Rashya Malik Jalilah : Laki-laki tampan yang agung dan berkuasa dengan penuh kemuliaan.
Rashya : Nama bunga
Malik : Yang Maha Menguasai
Jalilah : Mulia, agung

Baca Juga : Nama Anak Yang Baik Menurut Islam Beserta Maknanya

Nama Anak Perempuan Yang Bagus Menurut Islam

1. Nisa Syafa Adriani : Wanita yang tangguh dan sholehah yang dapat memberi syafa’at.
Nisa : Wanita
Syafa : Memberi syafa’at
Andriani : Tangguh

2. Mecca Shezan Siddiqah : Wanita cantik dan suci yang selalu berkata jujur dan dapat dipercaya.
Mecca : Kota suci Mekah
Shezan : Cantik
Siddiqah : Jujur; dapat dipercaya

3. Khanza Naifah Dhafir : Wanita baik yang memiliki kedudukan tinggi dan kelak akan meraih kemenangan hidup.
Khanza : Wanita yang baik
Naifah : Kedudukan tinggi
Dhafir : Menang

4. Iffah Khalifah Aresha : Wanita yang memiliki harga diri dan jiwa kepemimpinan di bawah naungan kekuasaan ayahnya.
Iffah : Memiliki harga diri
Khalifah : Pemimpin
Aresha : Naungan

5. Mustika Kaylila Lashira : Perempuan cerdas dan sangat berharga yang dicintai banyak orang.
Mustika : Batu mulia
Kaylila : Dicintai
Lashira : Sangat cerdas

6. Tanisha Rodhya Liazminah : Perempuan yang memiliki ambisi tinggi di setiap masanya dan selalu ikhlas menerima keadaan.
Tanisha : Ambisi
Rodhya : Ikhlas
Liazminah : Untuk setiap masa

7. Nathania Belvya Jenica : Perempuan cantik yang dianugerahi hati yang putih dan suci dengan penuh kelembutan.
Nathania : Pemberian Tuhan
Belvya : Cantik
Jenica : Putih lembut

8. Yecenia Khairin Alifya : Perempuan berparas cantik yang dilengkapi dengan kemurahan hati yang dimilikinya.
Yecenia : bunga
Khairin : Murah hati, Baik hati
Alifya : Lengkap

9. Syachira Rafa Faiza : Perempuan yang terkenal dan memiliki derajat yang tinggi serta hidup dalam kebebasan.
Syachira : Terkenal
Rafa : Tinggi, derajatnya tinggi
Faiza : Kebebasan, kesehatan

10. Qaniah Farzana Mardiyah : Perempuan bijak dan pandai yang selalu merasa puas dengan ridha dari Allah.
Qaniah : Merasa puas
Farzana : Bijak, pandai; yang beruntung
Mardiyah : Ridha dari Allah

11. Khairiyah Aruna Malikha : Seorang ratu yang memancarkan aura kecantikan dan kebaikan dari dalam dirinya.
Khairiyah : Kebaikan
Aruna : Pancaran
Malikha : ratu

12. Nasha Dayita Haqiqiyah : Wanita yang menjadi kekasih sebenarnya yang penuh dengan keharuman cinta.
Nasha : Wewangian
Dayita : Kasih
Haqiqiyah : Sebenarnya

13. Miyah Nazia Basmaha : Perempuan yang bersih dan selalu murah senyum yang menjadi kebanggaan orang tuanya.
Miyah : Air
Nazia : Kebanggaan
Basmaha : Senyumannya

14. Nabila Syifa Aalinarrohman : Perempuan cantik dan mulia yang menjadi pelipur kesedihan bagi orang.
Nabila : Pintar, cerdik
Syifa : Obat
Aalinarrohman : Terang, Mulia, Penyayang

15. Edina Arsyfa Khayira : Perempuan yang mulia dan sholehah yang selalu hidup dalam kebahagiaan.
Edina : Berbahagia dan indah
Arsyfa : Mulia
Khayira : Utama, saleh

Itulah beberapa nama anak yang bagus menurut islam yang dapat kami sajikan. Kami sudah mengelompokkannya berdasarkan jenis kelamin, agar Anda tidak bingung dalam membedakannya. Semoga nama tersebut bisa menjadi pedoman Anda dalam merangkai nama putra-putri Anda. Semoga artikel ini membantu.

To top