Nama Laki Laki Islam

Nama Bayi Laki-Laki Islam Lahir Oktober Bertepatan Dengan Sumpah Pemuda

Nama Bayi Laki-Laki Islam Lahir Oktober – idenamaislami.com. Bulan Oktober merupakan bulan ke sepuluh yang disebut juga sebagai Hari lahirnya para pemuda atau disebut dengan Hari Sumpah Pemuda. Oleh karena itu tak jarang orangtua yang mengabadikan moment tersebut dengan menamai anaknya sesuai dengan bulan kelahiran.

Tujuan dari proses penamaan tersebut supaya mudah di ingat. Selain modern, kami juga tetap memakai nama yng bernuansa islaami. Karena nama islam selalu memiliki arti yang sangat bagus. Berikut nama bayi laki-laki islam modern lahir bulan Oktober yang telah saya suguhkan lengkap dengan maknanya.

Nama Bayi Laki-Laki Islam Lahir Oktober

Nama Bayi Laki-Laki Islam Lahir Oktober

1. Adnan Syafi Amzari artinya laki-laki dengan penuh kemuliaan yang menjadi wanita shalihah dan suka menolong kepada sesama

  • Adnan: Kesenangan, surga firdausi
  • Syafi : Penyembuh, pemberi pertolongan
  • Amzari : Yang mulia

2. Delvin Fairuz Romario artinya pemuda kelahiran hari minggu pada bulan Oktober

  • Delvin : Teman baik
  • Fairuz : Permata
  • Romario : Hari minggu pertama di bulan Oktober

3. Hafiz Alexi Harmene artinya lelaki pelindung keluarga yang punya suara indah dan senantiasa terpelihara imannya

  • Hafiz : Yang terpelihara
  • Alexi : Penjaga, pelindung
  • Harmene : Harmon

4. Ibrahim Octo Arifin artinya Laki-laki yang lahirnya bulan Oktober, punya jiwa yang bertanggung jawab dan selalu bijak dalam bertindak

  • Ibrahim : Nama Nabi Ibrahim
  • Octo : Kelahiran bulan Oktober
  • Arifin : Bijaksana, Arif

5. Siraj Jirou Attarmidzi artinya Laki-laki kelahiran bulan ke sepuluh yang sangat religius dan menjadi pelita kehidupan untuk sekelilingnya

  • Siraj : Lampu
  • Jirou : Putra ke sepuluh
  • Attarmidzi : Imam perawi hadist

6. Aziz Okta Mustafa artinya bayi laki-laki yang lahir selamat di bulan Oktober, punya jiwa kuat dan punya kehidupan yang megah

  • Aziz : Kuat
  • Okta : Lahir di bulan Oktober
  • Mustafa : Yang terpilih

7. Gafi Adam Romario artinya Anak laki-laki yang menjadi teladan, lemah lembut hatinya dan lahir di bulan Oktober pada hari minggu

  • Gafi : Sedia mengampuni, lemah lembut
  • Adam : Nama Nabi
  • Romario : Hari minggu pertama pada bulan Oktober

8. Okta Kaili Nandana artinya Hadirnya anak lak-laki di bulan Oktober yang hidup penuh kemakmuran dan sangat jantan

  • Okta : Lahir di bulan Oktober
  • Kaili : Mendambakan kemakmuran
  • Nandana : Anak laki-laki

9. Asyura Nidham Alrescha artinya Bayi laki-laki yang dilahirkan di bulan kesepuluh yang selalu mentaati peraturan dan murah senyum

  • Asyura : Hari ke sepuluh bulan Muharrom
  • Nidham : Peraturan
  • Alrescha : Tersenyum

10. Okta Sharif Hasyim artinya Sosok laki-laki yang terhindar dari segala kejahatan. Ia lahir di bulan Oktober menjadi kebahagiaan dan selalu jadi anak jujur

  • Okta : Lahir di bulan Oktober
  • Sharif : Jujur, mulia
  • Hasyim : Penghancur kejahatan

11. Reyhan Amato Surya artinya Pemuda yang dicintai oleh Tuhannya, bermanfaat untuk banyak orang yang penuh cinta

  • Reyhan : Dicintai oleh Tuhannya
  • Amato : Tercinta
  • Surya : Matahari

12. Dasa Taqa Zamaludin artinya Pemuda yang lahir di bulan ke sepuluh dengan selalu dilimpahi rasa bahagia dan senantiasa bertawakal kepada Allah

  • Dasa : Sepuluh
  • Taqa : Yang bertakwa
  • Zamaludin : Kebahagiaan, kehormatan dan pernikahan

13. Sener Ottmar Romario artinya Pria yang lahir di bulan, pembawa kebahagiaan dan penuh wibawa

  • Sener : Pembawa kebahagiaan
  • Ottmar : Penguasa
  • Romario : Hari minggu pertama bulan Oktober

14. Altamis Romario Luthfan artinya Pria kelahiran bulan Oktober pada hari minggu yang lemah lembut dan bisa menjadi sosok pemimpin

  • Altamis : Panglima, ketua
  • Romario : Hari minggu pertama pada bulan Oktober
  • Luthfah : Lemah lembut

15. Barqi Reynand Oktarian artinya Bayi Pria yang gagah berani layaknya singa yang berani, bijaksana dalam bertindak yang lahir di bulan Oktober menjadi sumber kegembiraan

  • Barqi : Pemberani, gagah
  • Reynand : Bijaksana, besar, berani dan kuat
  • Oktarian : Lahir di bulan Oktober dengan selamat

Memilih nama untuk anak sama halnya dengan merangkai doa dan harapan. Oleh sebab itu berikanlah nama islami yang bermakna apik dan indah bagi sang anak tercinta, agar menjadi anak yang sholehah. Semoga artikel ini bermanfaat bagi anda.

To top