Arti Nama Berawalan Huruf

Nama Bayi Laki-Laki Islam Berawalan Abimanyu Terbaru

Nama Bayi Laki-Laki Islami Berawalan Abimanyu – idenamaislami.com. Jika pada artikel sebelumnya anda telah menyimak daftar nama bayi laki-laki islam berawalan huruf, kini saatnya kami akan menyuguhkan artikel tentang nama bayi laki-laki islami berawalan abimnayu. Kata abimanyu berasal dari bahasa sansekerta yang artinya tabiat. Dalam islam abimanyu bisa di artikan sebagai pahlawan, pemberani dan patriotik.

Apabila anda kreatif mengkombinasikan nama abimanyu maka tentu saja akan menjadi rangkaian nama bayi yang indah, bagus dan unik. Oleh karena itu, kami akan membantu anda memberikan beberapa rekomendasi nama gabungan dengan awalan abimanyu dalam rangkaian nama bayi laki-laki 2 kata atau 3 kata. Walaupun rekomendasi nama abimanyu di bawah ini di tempatkan sebagai nama depan, anda bisa mengubahnya sebagai nama tengah atau nama belakang.

Nama Bayi Laki-Laki Islam Berawalan Abimanyu

Arti Nama Abimanyu

Abimanyu (Laki-Laki-Islam) artinya pahlawan, pemberani dan patriotik.

Nama Bayi Laki-Laki Islami Berawalan Abimanyu

1. Abimanyu Banan Raffa : Laki-laki pemberani yang gagah dan tampan serta menjunjung tinggi kebenaran dari hal-hal yang kecil sekalipun.
Banan artinya Ujung jari
Raffa artinya Orang benar

2. Abimanyu Alfarizi : Laki-laki pemberani yang selalu bersemangat dalam melakukan pekerjaan.
Alfarizi berasal dari bahasa arab yang artinya Selalu bersemangat dalam bekerja.

3. Abimanyu Rizki Akbar : Laki-laki pemberani yang senantiasa mendapatkan rezeki yang amat besar.
Rizki artinya Rezeki, mendapat rezeki
Akbar artinya Yang besar

4. Abimanyu Falahuddin : Pemuda pemberani yang sukses dan berhasil.
Falahuddin berasal dari bahasa arab yang artinya Kesuksesan dan keberhasilan.

5. Abimanyu Choirurrasyid : Pemuda pemberani yang trampil, ulet dan kompeten.
Choirurrasyid bisa di artikan sebagai Terampil, ulet dan kompeten. Ia juga merupakan orang yang lembut hati dan murah hati bdalam urusan keuangan.

Baca juga:

Nama Anak Laki-Laki Islam Berinisial Q

Nama Bayi Laki-Laki Islam Awalan I

6. Abimanyu Nur Rohim : Anak laki-laki yang berani dan memiliki rasa welas asih atau kasih sayang.
Nur artinya Cahaya
Rohim artinya Penyayang, pemaaf

7. Abimanyu Nur Muhammad : Anak laki-laki yang berani, berakhlak terpuji serta mendpatkan cahaya kebaikan.
Nur artinya Cahaya
Muhammad artinya Terpuji atau nama baginda Rasululloh SAW

8. Abimanyu Afdhal Maulana : Anak laki-laki pemberani ynag paling utama dan bisa menjadi pelindung.
Afdhal artinya Keutamaan
Mualana artinya Pelindung, penolong, di hormati

9. Abimanyu Ahmad Khofid : Seorang laki-laki pemberani yang memiliki sifat terpuji dan rendah hati.
Ahmad artinya Terpuji
Khofid artinya Merendahkan

10. Abimanyu Fikri Ar-Rahman : Laki-laki yang pemberani, banyak akal serta memiliki sifat mengasihi.
Fikri artinya Pemikiranku
Ar-Rahman artinya Maha pengasih

11. Abimanyu Fatahillah : Seseorang yang pemberani, sholeh, beriman dan taat pada agama.
Fatahillah dapat di artikan sebagai Kejayaan Allah SWT. Adapun makna dari Fatahillah yaitu Sholeh, beriman, taat pada agama

12. Abimanyu Ihza Ramadhan : Anak laki-laki yang berani lagi beruntung yang lahir ada bulan puasa ramadhan.
Ihza artinya Beruntung
Ramadhan artinya bulan puasa ramadhan

Baca juga:

Nama Anak Laki-Laki Islam Berawalan Y

Semoga artikel arti nama abimanyu ini dapat menginspirasi anda dalam menentukan nama bayi laki-laki islam yang cocok bagi anak laki-laki anda. Silahkan kunjungi situs idenamaislami.com untuk mendapatkan daftar nama-nama bayi islam terlengkap.

To top