Nama Perempuan Islam

Nama Bayi Perempuan Yang Cantik Menawan Bernuansa Islami

Nama Bayi Perempuan Cantik Islami – idenamaislami.com. Berikut adalah artikel nama bayi perempuan cantik islam yang terbaik untuk anda para calon ayah dan ibu yang sebentar lagi akan segera menimang malaikat kecil yang menggemaskan. Nama-nama pilihan ini tentunya diambil dari Al-Quran yang sudah jelas kandungan arti dan maknanya.

Artikel nama bayi perempuan ini lebih terkesan modern, unik dan sangat terasa nuansa islaminya sehingga sangat cocok dan sesuai dengan karakter anak perempuan yang indah, cantik dan lemah lembut. Nah, untuk anda yang merasa kurang serasi dengan rekomendasi nama yang kami berikan, anda bisa mengubah nama depan, nama tengah atau pun nama belakang sesuai keinginan.

Nama Bayi Perempuan Cantik Islami

Nama Bayi Perempuan Cantik Islami

1. Aqila Nafeeza Zahra – Anak perempuan yang berbuat baik dan memiliki kepadaian dengan penuh penghargaan
Aqila : bijaksana, pandai
Nafeeza : permata yang sangat berharga
Zahra : bunga yang mekar

2. Abira Azahra Fitriani – Anak perempuan yang selalu cekatan dan dilahirkan bersih dengan dipenuhi kecerdasan
Abira : cekatan
Azahra : luarbiasa dan pintar
Fitriani : gadis yang suci

3. Adreena Naira Malika – Anak perempuan yang akan menjadi pemimpin dan selal bersinar dengan penuh kegemilangan
Adreena : kaya, makmur
Naira : bersinar
Malika : ratu

4. Almira Carabella Azahra – Anak perempuan yang berwajah cantik dan memiliki kemuliaan hati dengan penuh kecerdasan
Almira : putri mulia
Carabella : berparas cantik
Azahra : luarbiasa dan pintar

5. Afrin Almahyra Sugiarini – Anak perempuan yang memeiliki kecerdasan dan selalu beruntung dengan dipenuhi kekayaan
Arifin : beruntung
Almahyra : berhasil dengan baik, cerdas dan beruntung
Sugiarini : wanitav yang kaya

6. Ameera Qaila Annaila – Bayi perempuan yang selalu gembira dan akan menjadi pemimpin dengan memiliki kepandaian berbicara
Ameera : pemimpin, putri
Qaila : yang pandai berbicara
Annaila : pembawa pesan gembira

7. Annisa Shezan Banafsha – Bayi perempuan cantik yang selalu memberikan hartanya dengan dipenuhi keiklasan
Annisa : gadis
Shezan : cantik
Banafsha : wanita yang sholeh dan dermawan

8. Adifa Daania Khanza – Bayi perempuan berbakat yang selalu berbuat kebaikan dengan dipenuhi kecantikan
Adifa : pintar, berbakat
Daania : cantik
Khanza : wanita baik

9. Azahra Radia Almira – Bayi perempuan cantik yang selalu mulia dengan dipenuhi kecerdasan di dalam dirinya
Azahra : luarbiasa dan pintar
Radia : cantik, menawan’
Almira : putri mulia

10. Assyfa Yusfina Sandra – Bayi perempuan yang selalu diberkahi dan akan menjadi orang baik dengan dipenuhi kedamaian
Assyfa : penawar, penyembuh
Yusfina : Diberkahi
Sandra : orang baik

11. Aira Nabila Tanisha – Wanita cerdas yang selalu berhasil di dalam hidupnya dengan dipenuhi kebahagiaan
Aira : Berhasil dengan baik
Nabila : pintar, cerdik
Tanisha : kebahagiaan

12. Ayra Kaesa Arisanti – Wanita yang selalu dihormati dan memiliki kebaikan hidup dengan dipenuhi kelembutan
Ayra : dihormati, diberkahi
Kaesa : hidup dalam keadaan baik
Arisanti : lemah lembut

13. Ayra Kenanga Khairisa – Wanita yang selalu diberkati dan akan menyebarkan kebaikan dengan penuh kebahagiaan
Ayra : dihormati
Kenanga : nama bunga
Khairisa : kebahagiaan serta kebaikan

14. Ayra Monera Dalarisa – Wanita yang selalu di hormati dan selalu menyinari hidupnya dengan penuh kesederhanaan
Ayra : dihormati
Monera : cahaya pemandu
Dalarisa : bunga mawar

15. Anindira Mysha Fauziyah – Wanita yang selalu bahagia dan memiliki keberanian tinggi dengan penuh kegemilangan
Anindira : keberanian
Mysha : bahagia selamanya
Fauziyah : kemenangan

16. Ashalina Azahra Raiqa – Perempuan cerdas yang dilahirkan bersih dan selalu menyenangkan hati banyak orang
Ashalina : manis dan menyenangkan
Azahra : luarbiasa dan pintar
Raiqa : berih dan murni

17. Aresha Raiqa Shafiyah – Perempuan yang selalu memaafkan akan dilindungi dengan dipenuhi kebersihan hati
Aresha : naungan
Raiqa : bersih, suci
Shafiyah : pengampunan

18. Ainur Syazani Albirru – Perempuan cerdas yang selalu menyinari hidupnya dengan penuh kebaikan
Ainur : cahaya
Syazani : cerdas
Albirru : kebaikan

19. Asheeqa Qaila Renita – Perempuan yang selalu dicintai dan berdaya tahan tinggi dengan memiliki kepandaian berbicara
Asheeqa : yang dicintai
Qaila : yang pandai berbicara
Renita : berdaya tahan tinggi

20. Ayra Tharya Azkayra – Perempuan yang taat dalam menjalankan agama dan akan dihormati banyak orang
Ayra : dihormati
Tharya : wanita hebat
Azkayra : orang yang bersih dan dihormati

21. Arisha Raiqa Azzahra – Putri yang dilahirkan bersih dan memiliki kecerdasan dengan penuh kekuatan
Arisha : tinggi, kuat
Raiqa : bersih, suci
Azzahra : luarbiasa dan cerdas

22. Afiya Nashita Fatharani – Putri yang diberikan kesehatan dan selalu bersemangat dengan dipenuhi keberhasilan
Afiya : sehat
Nashita : energik
Fatharani : kemenangan

Sebagai umat muslim memang sudah sepantasnya memberikan nama pada bayi yang baru lahir dengan nama-nama islami. Agar kelak menjadi anak yang sholeh. Semoga artikel ini bermanfaat ya mom.

To top