Nama Bayi Perempuan Islami Huruf M – idenamaislami.com. Sebuah nama kerap kali disebut sebagai doa. Tak heran jika banyak orangtua yang memikirkan matang-matang tentang nama yang ingin di sematkan kepada sang buah hati tercinta. Terlebih lagi jika nama yang bunda cari adalah nama bayi perempuan islami.
Tentunya banyak sekali pilihan nama-nama bayi islami, tapi anda bisa mengambilnya dari awalan huruf tertentu, misalnya saja huruf M. Karena selain cantik dan indah, nama tersebut juga mengandung arti yang cukup baik. Nah berikut ini telah kami siapkan nama bayi perempuan islami huruf M lengkap dengan artinya. Mudah-mudahan cocok untuk putri tercinta ayah dan bunda.
Daftar Nama Bayi Perempuan Islami Huruf M
- Muskaan : anak perempuan yang murah senyum
- Misba : lampu atau cahaya
- Meheroon : menawan dan cantik
- Mehreen : anugerah Tuhan
- Meher : kebajikan
- Mazneen : emas yang bersinar
- Maysa : berjalan dengan bangga sambil berjalan berayun
- Maryam : pahit
- Marhaba : salam atau selamat datang
- Manha : hadiah dari Allah
- Maleeka : seorang ratu
- Malala : nama pejuang kemerdekaan Afghanistan ke-19
- Malaika : seorang malaikat
- Mahra : anak kuda
- Mahjabeen : berwajah bulan
- Mahirah : perempuan yang terampil atau mahir
- Mahfuzah : yang dilindungi
- Maheen : halus dan ramping
- Mahek : aroma yang manis
- Mahala : anak perempuan yang kuat
- Maha : permata langka atau mata air jernih
- Madiha : pujian atau kegaguman
- Myra : karunia yang berharga
- Monita : malaikat
- Misha : tersenyum
- Minza : bintang
- Minihira : matahari
- Minaz : keinginan yang manis
- Mifrah : bunga surga yang indah
- Meshwa : kecantikan
- Meera : wanita suci
- Mazna : cantik berseri
- Mawa : gadis yang di cintai
- Mayra : gadis yang tercinta
- Mayza : wanita anggun yang sedang berjalan
- Mayeera : keharuman yang menaakjubkn
- Maya : kebenaran
- Majida : kemuliaan yang luarbiaasa
- Madinah : tanah suci
- Madeeha : terpuji
- Maahiya : wanita yang dicintai
- Maali : seseorang yang diberkahi Allah SWT
Baca juga: Nama Bayi Laki-Laki Dari Huruf G Islam Beserta Artinya
Rangkaian Nama Bayi Perempuan Islami Huruf M Tiga Kata
1. Maira Azmya Falisha artinya bayi perempuan cantik yang membawa kebahagiaan dan diberkahi Allah SWT
- Maira : bulan
- Azmya : diberkahi Allah SWT
- Falisha : kebahagiaan
2. Mazaya Princessa Azrina artinya bayi perempuan hebat yang penyayang dan menjadi kebanggaan orangtua
- Mazaya : keunggulan
- Princessa : putri kebanggaan
- Azrina : baik
3. Marsya Noushafarina Divya artinya bayi perempuan yang suskes, hebat dan bertanggung jawab
- Marsya : subur
- Noushafarina : pembawa kebahagiaan
- Divya : hebat
4. Mazarina Acquila Salma artinya anak perempuan yang membawa kedamaian, pandai dan mempererat silahturahmi
- Mazarina : kunjungan
- Acquila : berakal pandai
- Salma : kedamaian
5. Maisara Safiqa Kaneez artinya wanita solehah yang penyayang dan membawa ketenangan
- Maisara : ketenangan
- Safiqa : belas kasih
- Kaneez : hamba
6. Marwa Zalindra Kayyisha artinya wanita cerdas, sangat teliti dan bertanggung jawab
- Marwa : berhati-hati dalam berpikir
- Zalindra : bertanggung jawab
- Kayyisha : berakal cerdas
7. Mavazka Kaysheva Zerina artinya wanita cantik, cerdas, penyayang dan peduli terhadap sesama
- Mavazka : seperti bulan
- Kaysheva : pengasih dan penyayang
- Zerina : putri raja, cerdas
8. Mahreen Arrumaisha Khalila artinya seorang putri cantik yang membawa kedamaian, berguna dan dihormati
- Mahreen : cantik
- Arrumaisha : mendamaikan
- Khalila : saudara yang terhormat
9. Maezurra Gamila Adiba artinya putri yang cantik, sukses dan sopan
- Maezurra : sukses
- Gamila : rupawan
- Adiba : sopan
10. Malayeka Yumna Athaila artinya gadis cantik yang berbuat kebaikan dan membawa keberuntungan
- Malayeka :bidadari
- Yumna : beruntung
- Athaila : yang diberikan Allah SWT
11. Mashel Adzkiya Lunara artinya gadis cantik yang cerdas dan bermanfaat bagi orang lain
- Mashel : sinar cahaya
- Adzkiya : cerdas
- Lunara : bunga mawar
12. Maiza Haisha Naadhira artinya gadis cantik, cerdas dan membawa kebahagiaan
- Maiza : cerdas dan bijaksana
- Haisha : kehidupan
- Naadhira : berseri-seri
13. Mardha Fajrina Yashira artinya perempuan yang lahir pagi hari, kelak menjadi orang sukses dan selalu di ridhoi Allah SWT
- Mardha : keridhoan Allah SWT
- Fajrina : dini hari
- Yashira : kekayaan
14. Mecca Yildiz Alshamira artinya perempuan cantik yang suskes, berhati mulia dan menjadi orang sukses
- Mecca : kota suci mekkah
- Yildiz : bintang
- Alshamira : mulia dan berharga
15. Mafaza Almeera Naureen artinya perempuan cantik, baik hati dan menjadi orang sukses
- Mafaza : selamat dan sukses
- Almeera : putri raja
- Naureen : cahaya terang
16. Mazna Khalisa Alradya artinya perempuan cantik dan menyejukkan hati, solehah, baik hati dan berhati iklas
- Mazna : air yang membawa kesejukan
- Khalisa : murni
- Alradya : cantik
17. Maritsa Tsamara Nahda artinya perempuan yang berhati mulia dan mendapatkan berkah dari Allah SWT
- Maritsa : berkah ilahi
- Tsamara : buah
- Nahda : mulia
18. Maghfira Mehrunnisa Zea artinya perempuan yang pemaaf dan berakhlak baik
- Maghfirah : ampunan
- Mehrunnisa : wanita cantik
- Zea : bersinar
19. Manda Az Zaida Shatierra artinya anak perempuan cantik sederhana dan selalu berbuat baik
- Manda : tercantik
- Az Zaida : sederhana
- Shatierra : baik
20. Maheera Mecca Farzana artinya bayi perempuan cantik, bijaksana, hebat dan membawa keberuntungan
- Maheera : kemampuan
- Mecca : kota suci mekkah
- Farzana : bijak, pandai
Baca juga: Nama Bayi Perempuan Huruf W Dalam Islam
Rangkaian Nama Bayi Perempuan Islami Huruf M Dua Kata
1. Ma’rifatuha Mufidah artinya wanita yang berilmu pengetahuan luas dan bermanfaat
2. Madiha Talita artinya gadis yang dipercaya
3. Mahbubah Shabrina artinya perempuan yang dicintai
4. Mahdiyah Faidah artinya manfaat yang mendapat ridho Allah SWT
5. Mahfuzhah Mazayaha artinya wanita yang sangat istimewa
6. Mahirah Habibah artinya perempuan yang pandai dan di sayangi
7. Maimah Mauhibah artinya perempuan yang diberikan kenikmatan oleh Allah SWT
8. Maimanah Taliyah artinya gadis yang fasih membaca alquran yang penuh berkah
9. Maimanatul Hayah artinya gadis yang hidupnya menyenangkan
10. Maimunah Hasna artinyav gadis yang cantik dan diberkahi Allah SWT
11. Malihah Hanisah artinya bayi perempuan cantik dan bertaqwa
12. Mar’atun Mahiroh artinya bayi perempuan yang cerdas
13. Marwa Najma artinya anak perempuan yang berpikiran baik seperti bintang
14. Mawaddah Butsainah artinya anak perempuan cantik dan bersahabat
15. Muhajirrah Asima artinya anak perempuan yang terhindar dari dosa dan sedang berhijrah
Baca juga: Nama Bayi Perempuan Islam Awalan Huruf E