Nama Bayi Perempuan Islami Keren – idenamaislami.com. Nama anak di era ini tentu sudah sangat modern. Bukan zamannya lagi jika nama hanya memiliki arti yang baik. Selain bermakna baik, nama bayi yang baru lahir di zaman modern ini juga mempunyai keunikan tersendiri. Yaitu nama tersebut lebih trendy dan terlihat keren.
Hal itu terjadi karena perubahan zaman yang sudah berbeda. Orang tua tak lagi memberi nama bayi perempuannya hanya bernuansa islami, tetapi lebih memilih nama yang keren untuk putrinya. Nah, nama bayi perempuan islami keren sangat cocok untuk bayi Anda.
Ayah Bunda tidak usah repot-repot mencarinya sendiri, karena kami akan menyajikan beberapa nama bayi perempuan islami keren dalam artikel kali ini. Yuk simak artikelnya di bawah ini.
Nama Bayi Perempuan Islami Keren
1. Jasmine Shakaila Shafia : anak perempuan yang berparas cantik dan dikagumi banyak orang karena keindahan parasnya dan juga hatinya yang bersih.
Jasmine : setangkai bunga melati
Shakaila : cantik
Shafia : Bersih
2. Juliana Andhyra Amberlyn : anak perempuan paling berharga yang hidupnya penuh kesederhanaan dan mampu membawa ketentraman jiwa
Juliana : sederhana
Andhyra : Rumah
Amberlyn : Perhiasan yang sangat berharga
3. Anisa Julie Abryana : anak perempuan yang lemah lembut dan memiliki wajah yang berseri-seri.
Anisa : lemah lembut, perempuan, Gadis, wanita
Julie : sumber sinar, cahaya
Abryana : Nama Ibu kota dari beberapa negara
4. Farhiya Ashilah Khazana : anak perempuan dilahirkan pertama yang akan menjadi orang kaya dan hidupnya penuh kebahagiaan
Farhiya : Kebahagiaan
Ashilah : Anak pertama
Khazana : Kekayaan
5. Kamilla Athaila Zorah : anak perempuan yang lahir di waktu pagi, sangat ramah dan selalu berbuat baik sehingga mendapatkan kasih sayang Allah
Kamilla : pelayan di sebuah kuil
Athaila : Kebaikan yang selalu diberikan Allah
Zorah : Fajar
6. Kayla Maha Baihati : anak perempuan yang bermata indah, memiliki hati yang bersih dan selalu mendapat keberuntungan.
Kayla : murni
Maha : Memiliki mata yang indah
Baihati : Keberuntungan
7. Tafida Canan Bahati : anak perempuan yang menjadi wanita yang shalihah dan penuh cinta serta kelak akan beruntung menjadi salah satu penghuni surga.
Tafida : Surga
Canan : Dicintai, disayangi
Bahati : Keberuntungan
8. Keneisha Maila Fikriyyah : anak wanita yang memiliki pikiran cemerlang yang mampu menciptakan kebahagiaan dalam hidupnya dan suka menolong banyak orang.
Keneisha : kehidupan
Maila : Pohon yang yang condong dan bercabang banyak
Fikriyyah : Berkaitan dengan pikiran
9. Bibi Jasmine Azaliyyah : anak perempuan yang sudah memiliki aura kecantikan sejak lahir dan semakin cantik seiring bertambahnya usia.
Bibi : Perempuan
Jasmine : bunga melati
Azaliyyah : Sejak dahulu kala
10. Kirana Alya Claritza : anak perempuan yang pintar dan disiplin terhadap hal apapun untuk menggapai sebuah cita-cita setinggi langit
Kirana : Leretan
Alya : Langit
Claritza : Pintar
11. Kirana Azkadina Komariah : wanita yang lahir waktu malam hari yang selalu taat pada agama dan penuh kedisiplinan.
Kirana : Leretan
Azkadina : Saleh, taat kepada agama
Komariah : Peredaran, rotasi bulan
12. Keana Queeneta Chistabell : perempuan berparas cantik dan penuh ketangguhan dalam menjadi seorang pemimpin.
Keana : Lama
Queeneta : Ratu
Christabell : Cantik
13. Lovena Maziyah Khaylila : bayi perempuan yang mempesona dan penuh cinta dan penuh serta mendapat rahmat dari Allah.
Lovena : Kecil, tercinta
Maziyah : Awan pembawa air hujan yang berseri-seri
Khaylila : Mahkota
14. Nakeisha Ceren Shani : perempuan yang memiliki kecerdikan yang mengagumkan seperti rusa dan memiliki kehidupan yang bahagia.
Nakeisha : kehidupannya
Ceren : Rusa
Shani : menakjubkan, mengagumkan
15. Karenina Hirka Wardah : bayi perempuan berparas cantik yang penuh cinta dan mendapatkan banyak kasih sayang dari orang lain.
Karenina : tercinta, tersayang
Hirka : Dicintai
Wardah : Bunga mawar
Baca Juga : Nama Bayi Perempuan Islami Unik Abjad A-Z
16. Ela Tazkiya Agnesia : perempuan berparas cantik yang selalu menjaga kesucian diri dan senantiasa menjaga kehormatan dirinya.
Ela : Peri, gadis peri
Tazkiya : Menyucikan diri, penyucian diri
Agnesia : Suci
17. Monique Zarifa Khansaziya : perempuan baik hati yang selalu memberikan nasehat dalam kebaikan dan hidupnya penuh keberhasilan.
Monique : nasehat
Zarifa : keberhasilan
Khansaziya : Perempuan Baik Yang Bercahaya
18. Aradea Deriva Septiani : anak perempuan yang lahir di bulan september dan memiliki pikiran yang cemerlang serta akan menjadi wanita yang anggun
Aradea : Cemerlang
Deriva : Anggun
Septiani : Wanita yang lahir di bulan September
19. Zuhayra Angela Apriannisa : bayi perempuan yang lahir dibulan April, sangat amanah dalam menyampaikan sebuah pesan dan akan menjadi seorang bintang.
Zuhayra : bintang
Angela : Pembawa pesan, amanah
Apriannisa : Perempuan yang lahir di bulan april
20. Annisa Diva Labibah : wanita yang hebat dalam menggunakan kecerdasannya untuk hal kebaikan.
Annisa : Puteri, wanita
Diva : Hebat
Labibah : cerdas, pandai
21. Abriana Pratista Fredella : Perempuan yang akan menjadi seorang ibu yang berdiri tegap melindungi anaknya dan memberi kedamaian bagi mereka.
Abriana : Ibu dari banyak bangsa
Pratista : Berdiri dengan mantap
Fredella : Pembawa kedamaian
22. Adena Sasikirana Zahrah : Wanita cantik seindah bulan dan memiliki keunikan tersendiri.
Adena : Indah Dan Unik
Sasikirana : Bulan purnama
Zahrah : Bunga
23. Aneska Zoya Azkadina : Perempuan yang sholehah dan bersih hatinya yang memiliki kepedulian terhadap sesama.
Aneska : Bersih, murni
Zoya : Menyenangkan dan peduli
Azkadina : Saleh dan taat kepada agama
24. Naina Falisha Rumaisa : Perempuan bermata indah yang hidupnya dipenuhi dengan kebahagiaan.
Naina : Mata
Falisha : Kebahagiaan
Rumaisa : Seikat bunga
25. Lizina Sammy Kachina : Perempuan suci yang memiliki sifat terpuji dan selalu menepati janjinya.
Lizina : janji Tuhan
Sammy : terpuji
Kachina : Suci
26. Fariza Adzkiya Malvina : Perempuan yang berwajah halus dan berakal cerdas yang selalu berjuang layaknya seorang ksatria.
Fariza : Kesatria
Adzkiya : Cerdas
Malvina : kening yang halus
27. Ivona Shafiqa Mishall : Hadiah dari Tuhan berupa anak perempuan cantik dan penuh kasih sayang.
Ivona : hadiah dari Tuhan
Shafiqa : Penuh kasih, penyayang
Mishall : Cahaya, cantik
28. Khandra Alain Shumaila : Wanita berparas cantik yang diberi cahaya keramat oleh Allah.
Khandra : Cahaya
Alain : Wali Allah, Orang keramat
Shumaila : Berwajah cantik
29. Kayra Syahira Pouran : Perempuan suci yang terkenal karena kesuksesan hidupnya.
Kayra : murni
Syahira : Terkenal, Ternama
Pouran : Orang yang sukses
30. Mishall Shanika Zunaira : Perempuan cantik dan memiliki keindahan yang diberikan dari Tuhan.
Mishall : Cahaya, cantik
Shanika : kepunyaan Tuhan
Zunaira : Bunga yang ada di surga
Itulah beberapa referensi nama bayi perempuan islami keren yang dapat kami sajikan. Kami sudah menyusun nama tersebut dengan nama islami lainnya agar Anda lebih mudah memilihnya. Semoga artikel ini membantu.