Nama Perempuan Islam

82 Nama Anak Perempuan Islami Huruf K Menurut Alquran

Nama Anak Perempuan Islami Huruf K – idenamaislami.com. Saat menunggu kelahiran sang buah hati, alangkah baiknya agar ayah dan bunda mengisi waktu luang dengan mencari referensi seputar nama bayi. Kegiatan tersebut akan terasa lebih menyenangkan apabila dilakukan secara bersama. Dalam memilih nama yang tepat menurut islam harus di dasarkan pada pelafalan dan juga makna.

Pelafalan yang mudah di ingat akan menjadi nilai positif dari nama itu sendiri. Sedangkan makna yang baik akan menjadi doa di sepanjang hidup sang anak. Berikut adalah pilihan nama anak perempuan islami huruf K menurut bahasa arab dan persia.

Nama Anak Perempuan Islami Huruf K

Daftar Nama Anak Perempuan Islami Awalan Huruf K

  • Kaamilah artinya yang sempurna
  • Kabira artinya perempuan yang dewasa
  • Kabshiel artinya malaikat yang menganugerahkan karunia dan pertolongan
  • Kadek artinya anak perempuan yang kedua
  • Kadena artinya irama
  • Khadijah artinya anak perempuan yang dapat dipercaya
  • Khadziyah artinya nama bunga yang harum wanginya
  • Kagumi artinya kecantikan yang rukun
  • Kahla artinya perempuan cantik dan bertubuh indah
  • Kaifiya artinya bayi perempuan yang selalu ceria dan periang
  • Kaila artinya kehormatan, kebahagiaan
  • Kailasha artinya gunung perak
  • Kaira artinya penuh kedamaian
  • Kalani artinya langit
  • Kalifa artinya terang benderang
  • Kaliona artinya singa
  • Kalya artinya bayi perempuan yang terpuji
  • Kamala artinya bunga teratai, feminim
  • Kamalia artinya kesempurnaan wanita
  • Kamania artinya perempuan berwajah cantik
  • Kamara artinya cantik seperti bulan
  • Kamaratih artinya kecantikan seorang gadis
  • Kana artinya wanita yang tangguh dan kuat

Baca juga: Kumpulan Nama Bayi Perempuan Islami 3 Kata

  • Kanza artinya kekayaan yang tersembunyi
  • Karen artinya kebangkitan
  • Karenia artinya gadis yang berwajah cantik
  • Karila artinya gadis yang lahir di bulan april dengan selamat dan pemberani
  • Karima artinya anak perempuan yang berharga, sempurna
  • Kartika artinya bintang yang bersinar
  • Kashwini artinya bintang yang terang
  • Katharina artinya pelindung orang yang mulia
  • Katreen artinya Tuhan sebagai sumpahnya
  • Kayla artinya perempuan yang bijak dan cerdas
  • Kayo artinya gadis yang cantik
  • Kayra artinya bayi perempuan yang terlahir murni
  • Kazane artinya suara angin
  • Kazumi artinya kecantikan yang harmonis
  • Keandra artinya perempuan yang menepati janji
  • Kaarima artinya murah hati, terhormat, mulia dan luarbiasa
  • Kabira artinya anak perempuan yang hebat
  • Kafiyah artinya perempuan yang merasa cukup
  • Kahhalah artinya anak gadis yang matanya cantik
  • Kaina artinya makhluk Allah
  • Kalifah artinya seorang kekasih
  • Kalima artinya sebuah kata dalam bahasa arab
  • Kalsum artinya wanita yang cantik
  • Kamalah artinya keutuhan dan kesempurnaan
  • Kamaliyyah artinya anak perempuan yang tanpa cela
  • Kamilaa artinya sempurna tanpa cacat
  • Kandus artinya burung murai
  • Kani artinya anak perempuan yang berharga
  • Kania artinya mata air

Baca juga: Nama Anak Perempuan Islami Awalan S

  • Kanza artinya harta karun, dalam bahasa persia artinya cerdas
  • Karam artinya murah hati
  • Kareema artinya mulia dan luarbiasa
  • Kareen artinya jauh dalam bahasa persia
  • Kashaf artinya seorang penemu
  • Katana artinya segar dan cantik
  • Kateebah artinya batalion atau divisi dalam pasukan
  • Katibah artinya penulis
  • Kattamah artinya penjaga rahasia dalam bahasa arab
  • Kawkab artinya bintang atau planet
  • Kawna artinya ada dalam bahasa arab
  • Kayaneh artinya seorang ratu atau bangsawan
  • Kazhal artinya perempuan bermata hitam menurut bahasa persia
  • Kazimah artinya orang yang mampu mengendalikan amarahnya
  • Kaziwa artinya bayi perempuan yang lahir saat fajar terbit
  • Keenda artinya bagian dari gunung
  • Keihana artinya alam semesta
  • Keyanaz artinya keturunan elit
  • Kiana artinya esensi
  • Kiara artinya perempuan yang menyukai makanan dingin
  • Kifah artinya perjuangan
  • Kifahah artinya anak perempuan yang berjuang
  • Kifayah artinya kepuasaan atau kecukupan
  • Kindiyyah artinya orang yang datang dari gunung
  • Kiram artinya perempuan yang dermawan dan terhormat
  • Kulbahar artinya bunga di musim semi
  • Kulsoom artinya berpipi sehat
  • Kumailah artinya bayi perempuan yang sempurna
  • Kunaizah artinya harta karun kecil
  • Kuram artinya murah hati

Baca juga: Nama Anak Perempuan Islami 4 Kata

Demikianlah daftar nama anak perempuan islam awalan huruf K yang sangat cantik, unik dan tentunya masih jarang digunakan. Semoga bermanfaat.

To top