Nama Laki Laki Islam

Nama Bayi Laki-Laki Islam Awalan El Paling Unik

Nama Bayi Laki-Laki Islam Awalan El – idenamaislami.com. Setiap anak yang terlahir ke dunia tentu saja menginginkan sebuah nama yang baik dari segi pelafalan maupun arti. Supaya bisa menjadi doa yang mewakili perjalanan karir sang anak kelak. Jadi untuk mewujudkan hal tersebut, ayah dan bunda harus menyimak beberapa artikel terkait nama bayi islami.

Seperti contohnya nama bayi laki-laki islam awalan el. Nama yang berawalan huruf tertentu lebih terlihat unik, spesifik dan berbeda dengan yang lain. Sehingga oranglain dapat dengan mudah mengenali sang anak. Untuk lebih jelasnya, silahkan simak artikel dibawah ini.

Nama Bayi Laki-Laki Islam Awalan El

Nama Bayi Laki-Laki Islam Awalan El

1. Elramdan Muslimin Azri

Rangkaian nama yang pertama ada Elramdan Muslimin Azri yang merupakan sebuah nama islami yang artinya anak laki-laki yang menerangi dunia dengan sifatnya yang baik dan berpikiran tajam. Kata Elramdan artinya penerang, Azri yang berarti cerdas dan Muslimin artinya laki-laki muslim.

2. Eldon Adiputra Rifqi

Salahsatu ide nama islami yang berawalan el ini mengandung arti anak laki-laki yang berwajah tampan, baik hati dan selalu di segani banyak orang. Adapula makna nama per kata yakni Eldon artinya paling di hormati, Adiputra berarti berwajah tampan dan Rifqi di artikan sebagai saudara yang baik.

3. Elvis Pratama Khalil

Nama tersebut memiliki makna pria yang unggul dalam segala hal, bersikap bijaksana dan penuh cinta kasih. Jika kita artikan per kata maka akan menghasilkan arti yang baik yakni Elvis artinya bijaksana, Pratama berarti paling ulung dan Khalil diartikan sebagai anak laki-laki kesayanganku.

4. Elmer Setyawan Ahnaf

Kombinasi nama bayi laki-laki islam berikutnya ada Elmer Setyawan Ahnaf. Rangkaian nama tersebut merupakan nama islam awalan el yang terbaru dan paling keren. Karena mewakili doa orangtua agar kelak sang anak memiliki sifat yang bijaksana, setia dan mulia. Elmer sebuah nama modern yang artinya bijaksana, Setyawan berarti identik dengan kesetiaan dam Ahnaf di artikan sebagai laki-laki yang berpegang teguh terhadap ajaran agama.

5. Elan Fathurrahman Daffa

Rekomemdasi nama islam untuk anak laki-laki selanjutnya adalah Elan Fathurrahman Daffa. Mengandung arti pria yang memiliki pertahanan baik, setia kawan dan menjadi pembuka kehidupan. Nama Elan berarti seorang yang bersahabat, Fathurrahman artinya pembuka kejayaan dan Daffa di artikan sebagai pertahanan diri yang bagus.

6. Elias Muttaqin Reyhan

Nama yang terinspirasi dari salah satu seorang Nabi ini di artikan sebagai pemuda yang memiliki sifat baik seperti hal nya Nabi dan di cintai Tuhan. Elias merupakan nama nabi Ilyas, Muttaqin yang artinya orang-orang bertaqwa dan Reyhan berarti di cintai Tuhan.

7. Elfatih Rabbani Fauzi

Apabila ayah dan bunda tertarik dengan nama Elfatih, tak ada salahnya menyematkan nama ini. Menurut islam, nama tersebut berarti laki-laki yang membuka kehidupan dengan sifat arif, shaleh dan dan penuh kejayaan. Elfatih artinya pembuka, kemenanganku. Rabbani diartikan sebagai orang yang shaleh dan arif. Sedangkan Fauzi berarti kejayaanku.

8. El-Zaidan Ardiman Halil

Gabungan nama El-Zaidan Ardiman Halil di artikan sebagai anak muda berkepribadian teguh sekaligus seorang sahabat yang penuh kasih dan  memiliki kelebihan. El-Zaidan artinya anak yang punya kelebihan, Ardiman artinya laki-laki tegak bagaikan gunung. Sementara Halil yang artinya sahabat terkasih.

9. Elman Suhail Tamim

Rangkaian nama tersebut tentu saja masih terdengar asing namun sangat sayang jika di lewatkan. Nama tersebut bisa diartikan sebagai anak laki-laki yang berakal cerdas, terhormat dan sempurna. Elman bisa diartikan dengan ilmu pengetahuan, Suhail artinya terhormat dan sopan santun sedangkan Tamim diartikan sebagai laki-laki yang sempurna.

10. El Amin Mujahid Hakim

Rangkaian nama terakhir ada El Amin Mujahid Hakim yang berarti seorang pejuang laki-laki yang bijaksana, adil dan dapat di percaya. Rangkaian tersebut mengandung arti per kata yakni El Amin yang artinya di percaya, Mujahid artinya pejuang di jalan Allah dan Hakim yang berarti bijaksana, adil dan arif.

 

Itulah beberapa rangkaian nama bayi laki-laki islam awalan el yang mudah-mudahan bisa menginspirasi ayah dan bunda dalam memberikan nama terbaik bagi sang anak. Semoga bermanfaat.

To top